Gambar 1. Deretan pantai kota Pacitan
Selasa, 29 Juli 2014
Jelajah Pantai Selatan Jawa di Kota Pacitan, Jawa Timur
Minggu, 20 Juli 2014
Merapi via Selo, Pengalaman Mendaki Di Salah Satu Gunung Berapi Teraktif Didunia
Gambar 1. Gunung Merapi
Merapi (ketinggian puncak 2.968 m dpl, per 2006) adalah gunung berapi di bagian tengah Pulau Jawa dan merupakan salah satu gunung api teraktif di Dunia. Lereng sisi selatan berada dalam administrasi Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan sisanya berada dalam wilayah Provinsi Jawa Tengah, yaitu Kabupaten Magelang di sisi barat, Kabupaten Boyolali di sisi utara dan timur, serta Kabupaten Klaten di sisi tenggara. Kawasan hutan di sekitar puncaknya menjadi kawasan Taman Nasional Gunung Merapi sejak tahun 2004.
Label:
Adventure,
Boyolali,
Catatan Perjalanan,
Gunung,
Gunung Merapi,
Hiking,
Jawa Tengah,
Mendaki,
Pendakian,
Selo
Sabtu, 12 Juli 2014
Piknik Ceria Bersama Organisasi Karang Taruna di Pacitan, Jawa Timur
Gambar.1 Pantai Teleng Pacitan
Kali ini saya akan bercerita tentang perjalanan berpariwisata bersama teman-teman karang taruna kampung halaman saya, kampung halaman saya adalah kota Klaten, Jawa Tengah. Sampai saat ini saya memang banyak tinggal di kota Semarang, hal ini disebabkan saya masih menjadi mahasiswa aktif di salah satu perguruan tinggi swasta di Semarang . Lama merantau di Semarang, untuk mengejar pendidikan membuat saya jarang bertemu dengan temen-teman kampung halaman. Hingga pada suatu saat teman-teman organisasi karang taruna mengadakan sebuah acara wisata menuju Pacitan. Saya yang berada di Semarang pun tak mau ketinggalan untuk ikut berpartisipasi, mengapa? yah tentu saja dikarenakan momen-momen kebersamaan seperti ini sudah sangat langka bagi kami.
Label:
Destinasi,
Goa,
Goa Gong,
Jawa Timur,
Pacitan,
Pantai,
Pantai Teleng,
Piknik,
Wisata
Kamis, 03 Juli 2014
Guyuran Hujan di Gunung Merbabu
Gambar 1. Gunung Merbabu
Kali ini saya akan bercerita tentang pengalaman saya saat mendaki di Gunung Merbabu. Gunung Merbabu adalah gunung api yang bertipe Strato (Gunung Berapi) yang terletak secara geografis pada 7,5° LS dan 110,4° BT. Secara administratif gunung ini berada di wilayah Kabupaten Magelang di lereng sebelah barat dan Kabupaten Boyolali di lereng sebelah timur dan selatan,Kota Salatiga dan Kabupaten Semarang di lereng sebelah utara, Provinsi Jawa Tengah.
Label:
Adventure,
Catatan Perjalanan,
Gunung,
Gunung Merbabu,
Hiking,
Jawa Tengah,
Magelang,
Musim Penghujan,
Wekas
Langganan:
Postingan (Atom)